Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Scan Barcode MS Glow Terbaru

 MS Glow adalah salah satu produk scin care produk asli Indonesia yang cukup populer saat  Cara Scan Barcode MS Glow Terbaru
Cara Scan Barcode MS Glow - Seperti yang diketahui, MS Glow adalah salah satu produk scin care produk asli Indonesia yang cukup populer saat ini.
Setiap produknya memiliki kode batang atau barcode berupa kumpulan data optik yang hanya bisa dibaca oleh mesin.
Barcode ini sendiri memiliki fungsi yang lumayan penting seperti sebagai kode batch produksi dan sebagai status keagenan.
Dengan menscan kode barcode yang ada di kemasan produk MS Glow, maka Anda bisa mengetahui apakah produk tersebut asli atau palsu.
Sehingga Anda bisa lebih teliti dalam memilih dan membeli produk MS Glow yang banyak beredar di pasaran saat ini.
Nah, berikut ini kami akan bagikan cara scan barcode MS Glow yang perlu diketahui, agar bisa diterapkan saat membeli produk MS Glow nantinya.

Cara Scan Barcode MS Glow


1. Cara Scan Barcode MS Glow dengan Mengetahui Fungsi Barcode

 MS Glow adalah salah satu produk scin care produk asli Indonesia yang cukup populer saat  Cara Scan Barcode MS Glow Terbaru
Cara Scan Barcode MS Glow dengan Mengetahui Fungsi Barcode
Sebelum masuk ke cara scan barcode MS Glow, maka ada baiknya Anda mengetahui apa fungsi dari barcode itu sendiri.

Di awal, kami telah menyebutkan fungsinya secara singkat dan agar lebih dipahami, kami akan membagikan versi lengkap dan berikut ini ulasannya:


1. Sebagai Kode Batch Produksi

Kode ini digunakan bila terjadi masalah atau kecacatan pada produk di kemudian hari.
Sehingga akan ditarik oleh produsen dan dilakukan pengecekan pada produk yang diproduksi pada saat ini saja.
Jadi, setiap rpoduk baru akan memiliki kode batch yang baru juga jika diproduksi oleh pabrik.

2. Sebagai Status Keagenan

Distributor adalah tangan pertama setelah pabrik selesai memproduksi setiap produk, sehingga setiap distributor akan melakukan scan barcode sebagai tanda untuk turunannya, yakni agen.

Begitu juga dengan akan, pasti akan melakukan scan barcode yang menjadi tanda untuk turunannya yakni member dan reseller.

Hal ini bertujuan agar tim MS Glow bisa meneruskan dan menindak lanjuti bila terjadi kecurangan pada proses penjualan produk MS Glow, misalnya produk tersebut dijual dengan harga murah yang jauh dari harga normal.

Jika hal ini terjadi, maka barcodenya tidak akan valid, karena memang bukan produk aasli yang dibuat oleh pabrik MS Glow.

Yang perlu diketahui juga, jika status keagenan pertama yang menjual produk bermasalah akan langsung diblokir oleh pihak pusat.

2. Cara Scan Barcode MS Glow

 MS Glow adalah salah satu produk scin care produk asli Indonesia yang cukup populer saat  Cara Scan Barcode MS Glow Terbaru
Cara Scan Barcode MS Glow
Ada 2 cara yang bisa dilakukan, bila ingin scanning barcode pada produk MS Glow, yakni member dan non member.

Untuk lebih jelasnya, berikut ini cara scan barcode MS Glow yang bisa diterapkan:

1. Scan Barcode untuk Non Member

  • Download dan install aplikais App Barcode melalui link berikut ini (Download Aplikasi App Barcode Scanner).
  • Buka aplikasinya kemudian arahkan kamera ke barcode produk MS Glow.
  • Nantinya akan ditampilkan text berupa code yang merupakan isi dari barcode tersebut.

2. Scan Barcode untuk Member

  • Silahkan login ke dalam MS Glow App menggunakan username ID Card dan password Anda.
  • Selanjutnya klik logo yang ada di pojok kanan atas barcode scanner.
  • Lalu arahkan kamera atau alat scanner barcode ke produk MS Glow.
  • Nantinya akan pilihan untuk memasukkan ID member turunan sebagai tanda bawahan keagenan.

Akhir Kata

Demikian cara yang bisa diterapkan, bila ingin scan barcode pada produk MS Glow.

Bila Anda menemukan produk MS Glow yang tidak mempunyai tanda pengenal barcode, maka bisa dipastikan jika produk tersebut bukanlah produk MS Glow atau palsu.

Itulah seluruh isi artikel kami kali ini mengenai cara scan barcode MS Glow 2022. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.