Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Root HP Xiaomi Semua Tipe Terbaru

 Bagi anda yang ingin tahu bagaimana cara untuk root HP merek Xiaomi Cara Root HP Xiaomi Semua Tipe Terbaru
Bagi anda yang ingin tahu bagaimana cara untuk root HP merek Xiaomi, di artikel ini kami sudah menyediakan cara root HP Xiaomi 2022 untuk anda.

Di Indonesia merk Xiaomi telah digandrungi oleh banyak kalangan, utamanya kelas menengah ke bawah.

Selain harganya yang dibanderol di range terjangkau, kualitasnya pun mumpuni dan mampu bersaing.

Baca juga : Cara Cek IMEI Xiaomi

Sayangnya selama pemakaian, kadang ada saja yang masalah yang muncul.

Karenanya, banyak orang mencari cara root hp Xiaomi semua tipe untuk mengakali permasalahan yang ada.

Pembahasan Cara Root HP Xiaomi

Banyak sekali pertanyaan terkait cara root HP Xiaomi ini seperti cara root hp xiaomi 6a, cara root hp xiaomi 5a, cara root hp xiaomi redmi 4x dan cara root hp xiaomi dengan pc.

Selain itu juga tentang cara root hp xiaomi redmi 4a, cara root hp xiaomi redmi 6, cara root hp xiaomi redmi 2, cara root hp xiaomi note 5 dan cara root hp xiaomi redmi 7.

Ada juga yang menanyakan cara root hp xiaomi note 7, cara root hp xiaomi redmi 5a tanpa pc dan cara root hp xiaomi note 4.

Baca juga : Cara Cek HP Xiaomi

Nah, Rooting hp Xiaomi sebenarnya nyaris sama dengan rooting hp Android lain pada umumnya.

Ada 2 cara yang bisa ditempuh, yakni dengan menggunakan aplikasi dari Play Store, atau dengan menggunakan software dari PC.

Berikut runtutan cara selengkapnya yang bisa Anda lakukan di rumah.

Cara Root HP Xiaomi


1. Cara Root HP Xiaomi Tanpa PC

 Bagi anda yang ingin tahu bagaimana cara untuk root HP merek Xiaomi Cara Root HP Xiaomi Semua Tipe Terbaru
Cara Root HP Xiaomi Tanpa PC
Di Play Store telah banyak bermunculan aplikasi untuk rooting hp dari segala jenis seri dan merk. Salah satu yang paling terkenal adalah KingRoot.

Sayangnya aplikasi dengan beragam fitur ini hanya kompatibel untuk Android dengan OS 4.2.2 hingga 5.1.

Baca juga : Cara Flash HP Xiaomi

Nah, anda dapat memilih dari beberapa aplikasi root android yang telah kami sajikan di artikel berikut : 9 Aplikasi Root Android Terbaik dan Mudah Digunakan.

Di bawah ini kami sudah menyediakan langkah root HP Xiaomi menggunakan aplikasi Framaroot, begini tutorial selengkapnya.
  • Sebelum mendownload aplikasi, bukalah menu Settings terlebih dahulu;
  • Pilih submenu Additional Settings, klik pada pilihan Unknown Source, lalu centang
  • Kembalilah pada menu Settings sekali lagi, pilih submenu Privacy yang mangatur akses pada ponsel Xiaomi
  • Klik pada pilihan Unkown Source dan centanglah untuk mengaktifkan fitur tersebut
  • Selanjutnya silahkan anda download dan instal aplikasi Framaroot di HP anda melalui link berikut ini (Download Aplikasi Framaroot);
  • Jika pengunduhan telah selesai, instal aplikasi di perangkat Anda
  • Buka aplikasi Framaroot yang telah diunduh, lalu pilih opsi Instal Superuser yang tampak di layar utama
  • Akan muncul nama-nama exploit dari berbagai karakter di bawahnya, pilih salah satu lalu tekan OK
  • Tunggu beberapa saat hingga proses selesai, jika tak berhasil ulangi proses dengan menggunakan opsi exploit lain hingga berhasil
  • Jika berhasil diroot, Anda akan mendapati simbol Superuser di laman utama perangkat Xiaomi


2. Cara Root HP Xiaomi Dengan PC

 Bagi anda yang ingin tahu bagaimana cara untuk root HP merek Xiaomi Cara Root HP Xiaomi Semua Tipe Terbaru
Cara Root HP Xiaomi Dengan PC
Jika memanfaatkan aplikasi di Play Store tidak berhasil dijalankan di perangkat Anda, satu-satunya cara paling mujarab adalah dengan menggunakan PC.

Namun, Anda perlu terlebih dahulu memasang beberapa software berikut di PC yaitu Universal ADB Driver, ADB FILES, TWRP Recovery, SuperSU.Zip, dan Mu Unlock Tool.

- Download Universal ADB Driver

- Download ADB FILES

- Download TWRP Recovery

- Download SuperSU.Zip

- Download Mi Unlock Tool
Baca juga : Cara Reset Xiaomi Hard Reset dan Factory Reset

Lebih panjang dan ribet memang, tapi tingkat akurasi dan keberhasilannya jauh lebih tinggi.
  • Pastikan melakukan Unlock Bootloader perangkat Xiaomi dengan membuka menu Setting, lalu pilih About Phone dan ketuk versi MIUI sejumlah 7 kali
  • Aktifkan opsi Pengembang dan USB Debugging, serta OEM Unlock
  • Hubungkan perangkat Xiami ke PC menggunakan kabel USB
  • Salin file dari SuperSU.zip ke memori internal
  • Klik ADB FILES untuk membuka software ini, tekan tombol Shift lalu klik kanan, akan muncul opsi di layar, klik pada tulisan “Open Command Windows here”
  • Ketikkan perintah “adb devices”
  • Matikan hp Xiaomi Anda hingga benar-benar off, untuk menghidupkannya tekan sambil tahan volume bawah + power di waktu yang bersamaan hingga muncul tulisan fastboot di layar
  • Kembalilah ke Windows CMD dan ketikkan “fastboot device”, pastikan bahwa file twrp.img berada di dalam folder ADB
  • Tuliskan perintah secara lengkap dengan mengetikkan “fastboot flash recovery twrp.img”
  • Tuliskan perintah lagi berbunyi “fasboot twrp.img”
  • Tunggu beberapa saat, ponsel Xiaomi Anda akan boot ke TWRP mode
  • Jika sudah menyala lagi, pilih opsi bahasa Indonesia lalu Swipe
  • Sebagai cadangan, ketuk tombol Backup
  • Klik Instal lalu carilah file update SuperSU yang telah diunduh sedari awal, klik Swipe to Install
  • Tunggu hingga proses selesai dijalankan, lalu klik tombol Wipe Cache, tap pilihan Reboot System dan tunggu lagi hingga proses selesai


Akhir Kata

Baik menggunakan PC ataupun tidak, perlu ketelitian dan kesabaran untuk mengaplikasikan cara root hp Xiaomi semua tipe di atas.

Baca juga : Cara Masuk dan Keluar Mode Fastboot Xiaomi

Jika memang tak berhasil juga, mintalah bantuan pada ahlinya atau serahkan pada service hp yang banyak menawarkan jasanya.

Itulah seluruh isi bahasan kita kali ini mengenai cara root HP Xiaomi 2022. Sekian dan selamat mencoba ya gaes.