Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Menampilkan Tanggal pada Kamera HP Terbaru

 Bagi Anda yang belum tahu cara untuk memunculkan tanggal pada kamera Anda Cara Menampilkan Tanggal pada Kamera HP Terbaru
Bagi Anda yang belum tahu cara untuk memunculkan tanggal pada kamera Anda, pada artikel kali ini kami akan membahas mengenai cara menampilkan tanggal pada kamera 2022.

Kamera smartphone mampu menghasilkan foto yang berkualitas dengan berbagai pilihan filter dan efek.

Namun, fitur kamera ponsel tidak menampilkan tanggal pengambilan gambar tersebut.

Baca juga : Cara Mengubah Tampilan Android Menjadi iPhone

Bagi Anda yang ingin eksis didepan kamera dengan jepretan layaknya DSLR, Anda bisa mencoba cara untuk memunculkan tanggal di kamera HP tanpa membeli ponsel yang baru.

Pembahasan Cara Menampilkan Tanggal pada Kamera

Kamera smartphone semakin canggih dan modern dengan berbagai pilihan filter yang menarik.

Hal ini membuat para pengguna smartphone menjadi lebih mudah untuk mendapatkan foto yang berkualitas.

Tanpa harus membawa kamera digital yang besar dan memakan tempat penyimpanan dalam ransel.

Pada bahasan kita pada artikel kali ini banyak juga yang menanyakan cara menampilkan tanggal pada kamera oppo a5 2022 dan cara menampilkan tanggal pada kamera oppo a71.

Baca juga : Cara Melacak Nomor HP Lewat Google Maps Tanpa Diketahui

Selain itu juga tentang cara menampilkan tanggal pada kamera oppo f5 dan cara menampilkan tanggal pada kamera oppo a37 2022.

Dan juga mengenai cara menampilkan tanggal pada kamera xiaomi, cara menampilkan tanggal pada kamera realme 5 pro dan cara menampilkan tanggal pada kamera vivo.

Untuk menjawab semua pertanyaan diatas, berikut kami akan membahas tutorial cara untuk dapat menampilkan tanggal di kamera HP.

Cara Menampilkan Tanggal pada Kamera


1. Cara Menampilkan Tanggal pada Kamera Dengan Aplikasi Open Camera

 Bagi Anda yang belum tahu cara untuk memunculkan tanggal pada kamera Anda Cara Menampilkan Tanggal pada Kamera HP Terbaru
Cara Menampilkan Tanggal pada Kamera Dengan Aplikasi Open Camera
Tidak semua ponsel bisa menampilkan tanggal seperti kamera DSLR. Karena fitur tanggal tersebut baru dikeluarkan pada smartphone terbaru.

Baik untuk cara menampilkan tanggal pada kamera oppo a5 maupun smartphone merek lainnya dan Vivo.

Untuk smartphone versi lama masih belum menyediakan fitur tanggal pada kamera tersebut.

Baca juga : Cara Mempercepat Koneksi Internet Android

Anda tidak perlu khawatir, karena Anda masih bisa menampilkan tanggal tersebut dengan bantuan aplikasi lain.

Aplikasi Open Camera juga menyediakan fitur lain yang lengkap, seperti zoom, jeda, modus foto, fokus sentuh dan sebagainya.

Sehingga foto yang dihasilkan lebih berkualitas dan memuaskan.

Cara menggunakan aplikasi Open Camera untuk memunculkan tanggal foto adalah:
  • Download aplikasi Open Camera lalu install (Download Aplikasi Open Camera);
  • Buka aplikasi tersebut dan pilih menu Pengaturan atau Setting.
  • Dan pilih menu Photo Setting dan aktifkan Stamps Photo untuk memunculkan tanggal saat pengambilan gambar.
  • Atur format tanggal yang akan muncul pada gambar, termasuk penempatan, jenis font dan warna tulisan sesuai keinginan.
  • Simpan perubahan, dan coba ambil gambar dengan kamera smartphone Anda. Jika sudah muncul tanggal pada foto Anda, maka proses sudah berhasil.

Anda juga bisa menggunaan fitur lain pada aplikasi Open Camera tersebut.

Salah satunya saat ingin megambil foto dari jarak jauh.

Open Camera menyediakan fitur zoom untuk mendekatkan objek dengan baik dan detail tanpa membuat gambar pecah.

Baca juga : Cara Menambah RAM HP Android Tanpa Root Semua Merek HP

Anda juga bisa menjeda waktu pengambilan gambar atau video.

2. Cara Menampilkan Tanggal pada Kamera Melalui Time Stamp Camera

 Bagi Anda yang belum tahu cara untuk memunculkan tanggal pada kamera Anda Cara Menampilkan Tanggal pada Kamera HP Terbaru
Cara Menampilkan Tanggal pada Kamera Melalui Time Stamp Camera
Smartphone terbaru sudah dilengkapi dengan fitur bawaan yang canggih layaknya kamera DSLR.

Fitur tersebut dapat menampilkan waktu dan tanggal saat Anda mengambil gambar dari kamera smartphone.

Sehingga tidak perlu menginstall aplikasi lain yang akan memakan ruang penyimpanan ponsel.

Baca juga : Cara Menghilangkan Iklan di Android

Seiring perkembangan teknologi, smartphone dikemas dengan sangat baik dan lengkap.

Termasuk fitur didalamnya yaitu kamera dengan berbagai fitur editing yang beragam.

Sekarang Anda tidak perlu membeli kamera DSLR untuk mendapatkan jepretan yang berkualitas dan menarik.

Cukup dengan ponsel saja, Anda bisa mendapatkan foto yang memuaskan untuk konten media sosial.

Bahkan Anda juga bisa menambahkan berbagai efek dan filter menarik untuk mempercantik foto Anda.

Untuk menggunakan fitur Time Stamp Camera ini, jangan lupa untuk mengaturnya terlebih dahulu.

Baca juga : 5 Aplikasi Edit Foto di Android dan iPhone Terbaik

Silahkan anda ikuti cara menampilkan tanggal pada kamera dengan aplikasi ini.
  • Pilih menu Kamera pada smartphone Anda dan pilih menu Settings yang ada dalam Kamera.
  • Scroll kebawah dan pilih menu Time Stamp.
  • Pilih menu tersebut dan aktifkan dengan mencentang kolom yang sudah disediakan.
  • Secara otomatis tanggal dan waktu akan muncul pada foto yang diambil dari kamera Anda.


Akhir Kata

Foto menjadi momen untuk mengabadikan kenangan yang telah Anda lalui.

Oleh karena itu, setiap jepretan foto yang diambil bisa dilengkapi dengan tanggal dan waktu.

Agar Anda bisa mengenang dan mengingat waktu pengambilan foto tersebut di kemudian hari.

Baca juga : 5 Aplikasi Keyboard Android Terbaik Terpopuler

Cara untuk memunculkan tanggal di kamera HP sendiri bisa dilakukan secara manual melalui fitur bawaan.

Atau bisa menggunakan aplikasi lain jika smartphone Anda tidak mempunyai fitur tersebut.

Jangan lewatkan artikel kami selanjutnya mengenai cara menampilkan tanggal pada kamera iphone.

Itudia keseluruhan bahasan kita pada artikel kali ini mengenai cara menampilkan tanggal pada kamera 2022. Semoga membantu dan selamat mencoba.