Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Headshot Free Fire Terbaru

 Untuk melakukan Headshot tentu tidak mudah dilakukan Cara Headshot Free Fire Terbaru
Cara Headshot Free Fire - Untuk melakukan Headshot tentu tidak mudah dilakukan, apalagi jika anda adalah pemain pemula dalam game Free Fire.

Dengan keadaan anda yang tidak bisa melakukan headshot akan menjadi sasaran empuk para musuh.

Oleh sebab itu, hal pertama yang anda harus lakukan adalah bisa bertahan dari musuh dengan menggunakan skill menembak.
Karena tujuan dalam setiap game adalah menjadi pemenang dan pamain yang dapat bertahan hingga akhir permainan.
Ini akan membuat anda harus melakukan Looting Free Fire item dengan membunuh musuh yang ada dalam pertandingan untuk bisa bertahan.
Saat anda akan menembak didekat musuh akan terdapat angka yang menunjukkan Damage, itu artinya anda harus menembak ke arah kepala atau Headshot.
Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan beberapa cara Headshot Free Fire, dijamin anda menang dalam pertandingan.

Cara Headshot Free Fire


1. Cara Headshot Free Fire Menggunakan Settingan Sendiri ataupun Youtuber

 Untuk melakukan Headshot tentu tidak mudah dilakukan Cara Headshot Free Fire Terbaru
Cara Headshot Free Fire dengan Menggunakan Settingan Sendiri ataupun Youtuber
Cara Headshot Free Fire yang pertama yaitu dengan menggunakan Settingan, karena dari sensivitas ataupun dasar memang perlu untuk dilakukan.
Anda bisa mengaturnya sendiri atau mengikuti Youtuber untuk melakukan Settingan Frontal Gaming.


Pada channel Youtuber mereka akan memberikan cara settingan yang digunakan untuk bermain di game Free Fire agar Headshot.
Youtuber akan memberikan beberapa tip yang bisa anda ikuti sebagai langkah agar mendapatkan Headshot.
Namun jika merasa nyaman menggunakan settingan sendiri akan lebih baik juga tanpa panduan dari Youtuber.

2. Cara Headshot Free Fire dengan Senjata

 Untuk melakukan Headshot tentu tidak mudah dilakukan Cara Headshot Free Fire Terbaru
Cara Headshot Free Fire dengan Senjata
Selain cara Headshot Free Fire pertama, anda juga bisa menggunakan senjata yang sering dipakai untuk memberikan damage Headshot kepada musuh.


Senjata-senjata tersebut harus bisa dikendalikan agar terbiasa menggunakannya sehingga anda tidak kewalahan ketika ingin menembak.

Anda juga perlu tahu nama dan fungsi setiap senjata yang akan digunakan, seperti untuk bagian Shotgun menggunakan M1014, Assault Rifle Groza dan Scar.
Untuk bagian SMG menggunakan P90 atau MP40 dan untuk Sniper menggunakan AWM.
AWM merupakan salah satu sniper yang di incar oleh para player Free Fire karena damage yang dimiliki sangat tinggi sehingga bisa melakukan headshot.

3. Cara Headshot Free Fire dengan Mempelajari Aiming

 Untuk melakukan Headshot tentu tidak mudah dilakukan Cara Headshot Free Fire Terbaru
Cara Headshot Free Fire dengan Mempelajari Aiming
Berlatih Aim setiap hari dapat mengasah kemampuan menggunakan scope dan mengarahkan tepat pada musuh.
Jika terus mengasah Aim yang anda miliki dengan cepat dan tepat bisa mendapatkan headshot dengan mudah pada game Free Fire.
Anda bisa arahkan posisi scope sedikit keatas musuh, kemudian tembak musuh dengan senjata yang anda gunakan.


Dengan mempelajari Aim Auto Headshot akan lebih mudah, tentu menggunakan Aiming yang bagus merupakan cara Headshot Free Fire yang paling mudah.

4. Cara Headshot Free Fire dengan Attachment Scope

 Untuk melakukan Headshot tentu tidak mudah dilakukan Cara Headshot Free Fire Terbaru
Cara Headshot Free Fire dengan Attachment Scope
Scope merupakan sebuah Attachment yang bisa digunakan untuk membidik musuh dari jarak jauh, Attachment jika digunakan akan langsung mengarahkan tembakan dari senjata ke bagian kepala musuh.
Untuk lebih powerfull anda bisa menggunakan beberapa tips berikut untuk mendapatkan headshot menggunakan Attachmen Scope:
  • Langkah pertama adalah ubah presisi bidikan pada mode default, ini dilakukan agar dapat menambah ketajaman ketika anda melakukan Aim.
  • Kedua, lakukan posisi jongkok ketika akan menembak

Tips diatas merupakan cara headshot Free Fire yang cukup penting karena dapat menentukan akurasi anda dalam mendapatkan headshot.
Selain itu, ketika anda mendarat pada posisi yang tepat kemudian buka scope pada senjata anda lalu beralih pada posisi jongkok.

Baca Juga : Cara Setting Scope Tembak Free Fire

Akhir Kata

Apakah anda merupakan pemain pemula game FF? Jika iya maka anda perlu mempelajari salah satu dari beberapa metode yang kami bagikan agar cepat Booyah.
Pembahasan yang kami sampaikan kali ini bersifat Informasi yang dapat menambah wawasan anda seputar cara Headshot di game Free Fire.
Dengan mengikuti beberapa metode diatas, maka anda bisa mengalahkan musuh dengan cepat, namun tingkat keberhasilannya bergantung pada kemampuan bermain anda.
Itulah seluruh bahasan kita pada artikel kali ini mengenai cara Headshot Free Fire 2022. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.
Postingan Lebih Baru Postingan Lama